Desain Logo HKS Clothing Maker

Terima kasih HKS Clothing Maker sudah pesan logo di Kebun Design. Logo HKS ini merupakan logo inisial, dimana H adalah huruf awal HKS. Ide logo ini sendiri yaitu dari salah satu proses pembuatan baju, yakni menggunting pola. Huruf H dibuat seolah-olah kain yang sedang digunting. Unik kan? Garis putus-putus menggambarkan sebuah pola yang sebelumnya sudah ditempatkan pada kain. Ide ini sangat cocok apalagi HKS sendiri adalah usaha konveksi pakaian.


Makna dari logo ini adalah HKS adalah creator, menciptakan pakaian. Suatu pakaian dibuat melalui tahapan-tahapan yang penting, salah satu nya adalah memotong kain dari sebuah pola yang telah dibuat sebelumnya. Berikut logo yang telah kami buat:



Jasa Desain Grafis (Logo, Desain Kemasan, Catalog, brosur dll)
Hubungi:
Call/ SMS/ Whatsapp: 0878-8438-0220
BBM: D551BA91
Line: kebundesign
Portofolio bisa dilihat lebih mudah di Instagram Kebun Design
SHARE